Ok langsung saja, dalam hal ini Anda wajib mengetahui apa yang harus Anda lakukan pertama dalam membuat blog yaitu ada 3M yang harus Anda jalani terlebih dahulu :
Jika 2M sudah Anda ketahui, lanjut M ke 3
- Mendaftar Blog di Blogger
- Kunjungi www.blogger.com atau www.blogspot.com
- Klik tombol Memulai
- Isi nama email Anda, kata sandi dan lain-lainya dengan lengkap, klik LANJUTKAN
- Beri nama judul blog dan alamat blog Anda, (jika nama alamat blog yang Anda inginkan tidak dapat di gunakan, cari nama alamat yang tidak di miliki oleh orang lain sampai nama alamat blog Anda di terima nantinya), kalau sudah di terima klik LANJUTKAN
- Pada Template awal, pilih template yang sesuai dengan selera Anda (template dapat di ganti sesaui keinginan Anda), klik LANJUTKAN
- Kemudian ada pembertahuan bahwa Blog Anda sudah jadi! , klik MULAI BLOGGING
- Nanti Anda akan di arahkan untuk membuat posting, isi ucapan Selamat Datang atau hal lain nya yang ingin Anda ketik (lebih baik langsung posting ya karena jika tidak, blog Anda akan di kunci). Bila sudah membuat postingan, klik TERBITKAN ENTRI, contoh seperti pada gambar di bawah ini :
- Untuk melihat hasil nya, klik Lihat Entri
- Selesai deh
Note :
Dalam tahap awal ini, jika sukses, Anda sudah berhasil dalam membuat blog, untuk hal lainnya, bisa lihat di blog tutorial pada blog ini.
Dalam tahap awal ini, jika sukses, Anda sudah berhasil dalam membuat blog, untuk hal lainnya, bisa lihat di blog tutorial pada blog ini.
Semoga Bermanfaat dan Sukses Yaa
0 komentar:
Posting Komentar
Silahkan berkomentar tentang kritik, saran dan lainnya di bawah ini, tetapi sesuai dengan isi artikel ya.
Jika ada waktu, saya akan membalasnya segera.
Mohon Maaf, Harap jangan ada yang Spam, Spam akan di hapus.
Terima kasih !!!